Laman

Jumat, 20 Juli 2012

Sepanjang Bulan Ramadhan

Assalamualaikum.
Alhamdullilah, akhirnya aku bisa menyambut bulan suci Ramadhan. melaksanakan kewajiban Shaum selama kurang lebih 13 jam setiap hari. Aku menahan segala lapar, haus, dan hawa nafsu. Untuk mengadaptasi sistem akan kuubah, seperti; praktek gambar anatomi diganti menjadi hanya menggambar ladscape, pantang menonton TV selama dibawah jam 5 (apalagi banyak iklan sirup dan eskrim), dan main sama ponakan yang kecil - kecil. Adapun kegiatan yang kuisi dengan hal bermanfaat seperti; membersihkan rumah, bantu bikin kue (jelang lebaran), silahturahmi dll. Semoga tahun ini menjadi lebih baik dari yang kemarin.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar